30 Kata Kata Ucapan Terimakasih Untuk Guru Paling Menyentuh Hati

30 Kata Kata Ucapan Terimakasih Untuk Guru Paling Menyentuh Hati
30 Kata Kata Ucapan Terimakasih Untuk Guru Paling Menyentuh Hati
Iron Man
Iron Man
Print PDF

Kata Kata | Kutipan | Kalimat | Ucapan | Caption | Quotes | Mutiara | Bijak | Motivasi | Quotes | Ucapan Terimakasih untuk Guru | Terima Kasih |

Guru merupakan salah satu orang yang paling berjasa dalamhidup kita. Mereka membimbing, mendidik, mengarahkan, mengajar, dan melatihkita menjadi orang yang lebih baik lagi. Maka sangat pas rasanya pepatah yangmengatakan ‘Guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa.’ Karena jika tidak ada guru,mungkin kita tidak bisa menjadi seperti sekarang ini.

Terkadang kita pernah berpikir ilmu-ilmu yang diberikan olehguru tidak ada yang penting, hal inilah menjadi penyebab mengapa kita sering cepatlupa tentang ilmu yang dipelajari di sekolah, bahkan ada yang tidak ingat samasekali. Ya.. mungkin tidak penting untuk saat ini. Tapi percayalah ilmu-ilmu ituakan berguna di masa depan kita.

Ilmu-ilmu tersebut biasanya akan berguna saat kita mencaripekerjaan atau bahkan ilmu itu akan menunjang produktivitas pekerjaan kita. Tidakhanya itu saja, ilmu yang diberikan oleh guru juga bisa membuat kita paham artikehidupan, dan membuat kita sadar bahwa dunia ini begitu luas untuk kita dipelajari.

Dari besarnya jasa-jasa seorang guru, maka sudah sepantasnya kita sebagai murid memberikan ucapan terimakasih untuk guru. Berkat merekalah kita menjadi tahu banyak hal, dan menjadi seorang dengan pengetahuan yang luas. Nah berikut ini adalah kata kata ucapan terimakasih untuk guru.

Kata Kata Ucapan Terimakasih Untuk Guru

Kami selalu bersyukur atas apa yang diberikan kepada kami. Guru bukan hanya mengajar kami, akan tetapi juga membimbing kami. Terima Kasih Guru.

Dear Guru. Terimakasih telah membuat kamu seperti sekarang ini.

Terima kasih untuk ilmu-ilmu yang kau berikan pahlawan tanpa tanda jasaku.

Guru siap dikritik jika salah. Dan tidak dipuji meskipun berbuat benar. Terima kasih.

Terimakasih guru-guruku. Pengetahuanku terbatas, ketidaktahuanku sungguh tak terbatas.

Pendidikan adalah kunci kemajuan suatu bangsa, dan guru adalah pejuang-pejuangnya. Terimakasih untuk semua pengabdianmu.

Guru memang bukan orang hebat, tapi semua orang hebat adalah berkat dari jasa seorang guru. Terima kasih guru.

Jika ditanya pekerjaan apa yang paling mulia, tentu jawabanya adalah guru. Mereka yang membantu mendidik dan mencerdaskan kehidupan manusia. Terima kasih guru.

Guru yang berhasil adalah guru yang mampu mengantarkan muridnya lebih berhasil darinya. Terima kasih.

Kesabaran dan keikhlasanmu menjadikan ilmu bermanfaat bagi kami. Terimakasih Guru.

Seorang guru, sejatinya juga seorang murid, ia belajar banyak hal, karena tak seorang pun yang bisa mengerti semua hal di dunia ini.

Seorang guru yang jujur harus berniat agar muridnya lebih pintar darinya, dan seorang murid yang jujur juga harus mengakui kepintaran gurunya.

Terimakasih karena engkaulah kami dapat membuka jendela dunia.

Ilmu yang telah engkau ajarkan adalah hadiah paling indah yang pernah engkau berikan”. Terimakasih guru.

Terima kasih telah sabar mendidikku dan tak pernah lelah membagikan ilmumu kepadaku.

Karena seorang guru pun selalu mengajarkan kita untuk menghafal dan mengingat, bukan untuk melupakan. Terimakasih Guru.

Terima kasih atas bimbingan dan ilmunya yang bermanfaat, amal kalian akan terus mengalir seiring dengan bermanfaatnya ilmu yang engkau berikan.

Terima kasih guruku yang telah memberiku berjuta pengalaman hidup dan berjuta ilmu pengetahuan.

Apa yang ingin dipelajari murid sama pentingnya dengan apa yang ingin diajarkan Guru. Terimakasih.

Guru adalah pahlawan tanpa tanda jasa. Bukan karena tidak berjasa tapi karena kita tidak bisa membalas jasanya. Terima kasih guru.

Guru adalah pahlawan yang membimbing anak-anak Indonesia untuk menjadi penerus Bangsa yang berprestasi. Terima kasih atas kesabaranmu, keikhlasanmu dan keteguhanmu dalam membimbing kami.

Orang hebat bisa melahirkan beberapa karya bermutu, tapi guru yang bermutu dapat melahirkan ribuan orang-orang yang hebat. Terimakasih Guru.

Guru seperti lilin, yang menghabiskan dirinya sendiri untuk mencerahkan kehidupan orang lain.

Jasa-jasamu sangat mulia sekali, engkau adalah guru terbaik yang pernah aku temui. Nasehat dan juga bimbingan darimu akan selalu aku ingat selama-lamanya. Semoga Allah swt selalu melindungimu.

Apa yang sudah Anda lakukan selama ini begitu berguna bagi saya. Saya tidak mampu membalas kebaikan Anda. Saya hanya bisa mengucapkan terima kasih dan biarkan Tuhan yang membalasnya.