40 Kata Kata Ingin Berkembang Menjadi Lebih Baik Lagi

40 Kata Kata Ingin Berkembang Menjadi Lebih Baik Lagi
40 Kata Kata Ingin Berkembang Menjadi Lebih Baik Lagi
Iron Man
Iron Man
Print PDF

Kumpulan | Kata Kata | Kalimat | Kutipan | Ucapan | Caption | Status | Motivasi | Mutiara | Bijak | Berkembang |  Kata Kata ingin Berkembang | Menjadi Lebih BaikDalam hidup ini, siapa yang tidak mau ingin maju dan berkembang? Semua orang pasti ingin maju, ingin selalu ada peningkatan. Baik itu dalam ekonomi, karir, prestasi, maupun kualitas hidup dan masalah pribadi. Namun salah satu sifat negatif yang ada pada manusia adalah “manusia tidak pernah merasa puas dalam kehidupannya”.Coba Anda perhatikan, disaat Anda telah mencapai sesuatu. Pertanyaannya, apakah Anda sudah merasa cukup puas atas pencapaian tersebut? Mungkin iya, tapi hanya sesaat. Cepat atau lambat Anda akan mencari sesuatu yang lebih dari yang sudah Anda capai. Hal ini mungkin terlihat agak serakah, namun itulah sifat alami manusia.Nah untuk mewujudkan pencapaian yang lebih besar lagi, tentunya kita harus ekstra kerja keras daripada sebelumnya. Misalnya, kemarin Kamu hanya bisa membaca satu buku saja, hari ini Kamu harus membaca dua buku sekaligus, dan seterusnya. Berat? Ya memang berat! Kalo kita hari ini masih membaca satu buku saja, itu namanya stagnan, alias jalan ditempat. Alhasil, kita sulit untuk maju dan berkembang.Keinginan untuk maju dan berkembang memang baik untuk kita lakukan. Namun salahnya kita yaitu menjadikan kata maju dan berkembang sebagai beban yang menyulitkan. Dan terkadang, dua kata kata tersebut berubah menjadi ambisi yang membutakan mata seseorang. Contohnya, membenarkan segala cara untuk dapat menjadi yang terbaik.Baca Juga: 30 Kata Kata Ambisi Inspiratif Agar Menjadi yang TerbaikJadi kesimpulannya, berusahalah menjadi lebih baik daripada sebelumnya. Tapi ingat! Usahakan masih dalam koridor yang positif. Jangan sampai keinginan Anda untuk maju dan berkembang malah membuat Anda semakin mundur atau terjatuh. 

KATA KATA INGIN BERKEMBANG

 Berkembang ke arah yang baik selagi masih bernyawa.Jika kau belum berubah, artinya kau belum berkembang.Kebencian tidak mampu membuat kita berkembang menjadi lebih baik.Hidup hanya dapat dipahami mundur tapi harus dijalani kedepan.Biarkan orang lain meremehkanmu tapi jangan biarkan dirimu meremehkan diri sendiri.Kebahagiaanmu berkembang dari tangis yang jujur, bukan dari senyum yang kau paksakan.Yang membuatku terus berkembang adalah tujuan-tujuan hidupku.Semua impian akan menjadi kenyataan bila kita memiliki keberanian untuk mengejarnya.Meningkatkan pada dasarnya merubah. Menjadi sempurna adalah perubahan yang dilakukan berulang-ulang.Kamu bagian cerita kecil dalam hidup. Kehadiran kamulah yang membuat cerita itu makin berkembang.Kenyamanan adalah penjara kebebasan dan hambatan untuk berkembang.”Penderitaan membuatku semakin kuat dan berkembang” -Pain.Kesendirian membuat semakin kuat dan berkembang.Jika kau ingin berkembang, tantanglah dirimu sendiri.Rahasia hidup adalah jatuh tujuh kali dan bangun delapan kali !Sekali kamu berhenti belajar, kamu mulai sekarat – Albert EinsteinSiapa yang tak ingin ujian datang padanya, maka ia takkan pernah berkembang.Ingin berkembang ? Kita hanya perlu menjadi diri sendiri.Musuhnya hebat adalah bagus. Ketika Anda sudah merasa bagus, maka Anda susah menjadi hebat.Jangan menunggu motivasi agar mulai bekerja. Bekerjalah sekarang! Maka motivasi akan muncul.Kupikir seseorang harus menerima tantangan jika ingin berkembang. Pada akhirnya, itu akan membuatnya jadi lebih baik.Berhati2lah jika sudah tidak ada lagi orang yang mau mengkritik kita, karena pada titik itulah kita akan berhenti berkembang.Kesadaran bahwa Anda belum tahu semuanya akan membuka peluang untuk berkembang. Sebaliknya, merasa sudah tahu semua akan menutup diri dari perbaikan.Mencari kelemahan orang lain hanya akan memberikan kepuasan. Sebaliknya, mencari kelebihan orang lain akan membuat Anda semakin berkembang.Semakin sering kita menyalahkan orang lain, maka akan semakin susah kita mencari kelemahan di dalam diri. Itulah mengapa kita sulit sekali untuk berkembang.Jika ingin menjadi pribadi yang terus berkembang, manfaatkan waktumu untuk mencari inspirasi dari orang lain!Hidup adalah perkembangan. Jika jiwa dan raga kita berhenti berkembang, berarti kita telah mati meskipun terlihat hidup.Kalau kalian mencari segala hal yang aman dalam hidup ini itu sama saja kalian telah memutuskan untuk tidak berkembang.Jika anda ingin seseorang berkembang, berilah ia tanggung jawab dan biarkan ia tahu jika anda mempercayainya.Yang berkembang bukan mereka yang digenggam. Yang berkembang adalah mereka yang berani untuk terbang.Bumi tidak stabil karena ia terus berputar, demikian pula dengan kehidupan. Hidup akan stabil jika terus belajar dan berkembang.Jangan terlalu angkuh menganggap satu kesalahan akan buruk selamanya. Karena pada dasarnya setiap manusia selalu ingin berusaha berkembang menjadi lebih baik.Jangan biarkan ketidaksenangan kepada sesama hamba Allah berkembang menjadi kebencian. Kebencian hanya menyakiti diri sendiri.Dihina jangan tumbang. Dipuji jangan melayang. Perbaiki diri untuk berkembang. Walaupun cobaan datang menghadang.Jangan mencari kawan yang membuat Anda merasa nyaman, tetapi carilah teman yang memaksa Anda terus berkembang.Baca Juga: Kisah Sukses Natali Ardianto – Pendiri Tiket.comPenghargaan tertinggi dari kerja keras bukanlah pada apa yang anda hasilkan melainkan bagaimana anda berkembang karenanya.Hanya saja, kita sering kali terlalu nyaman berada di zona aman. Jika kamu dapat keluar dari zona aman, kamu bisa berkembang, semakin dekat dengan hal yang ingin dicapai, & memungkinkan kamu untuk merasa lebih bahagia.