50 Kata Kata Menikmati Hidup Dengan Caraku Sendiri

50 Kata Kata Menikmati Hidup Dengan Caraku Sendiri
50 Kata Kata Menikmati Hidup Dengan Caraku Sendiri
Iron Man
Iron Man
Print PDF

Kata Kata menikmati hidup | Kutipan | Kalimat | Ucapan | Caption | Quotes | Mutiara |  Bijak | Motivasi |Pada jaman sekarang, hidup telah menawarkan serba kemudahan. Misalnya hadirnya smartphone yang memudahkan kehidupan manusia. Tapi sayangnya, dampak dari kemudahaan itu membuat manusia menjadi malas. Tak jarang kita seolah menganggap remeh sebuah proses demi kepuasan semata. Padahal proses itu amat penting agar kita bisa menghargai sesuatu dengan bersyukur.Yang harus kita ketahui adalah kehidupan ini tidak tercipta secara instan. Begitu juga dengan impian dan cita-cita yang kita semua harapkan. Semuanya ada proses yang harus dihargai. Meskipun proses seringkali membuat kita tak sabar menantinya, namun itu semua pasti memberikan makna dan pelajaran kehidupan, yang sebenarnya lebih penting untuk diri kita daripada mendapatkan keberhasilan dan kesuksesan.Coba bayangkan jika kita mendapatkan sesuatu tanpa diawali dengan berusaha dan perjuangan, kemungkinan besar kita akan susah untuk menghargai sesuatu tersebut. Bandingkan jika kita mendapatkan sesuatu hasil dari kerja keras dan usaha sendiri, pasti ada kepuasan tersendiri yang akan kita rasakan.Jadi, tak mengapa jika kita saat ini belum bisa meraih apa yang diharapkan. Jangan dipaksakan, nikmatilah proses apa adanya.  Kalau kita masih mampu berusaha dan berdoa, maka tak ada yang perlu dikhawatirkan.Seperti kata Kata menikmati hidup yang mengatakan, “jadilah kuat dengan caraku sendiri.” Bagaimana pun juga, jalannya hidup ini kita sendiri yang menentukan. Lakukanlah apa yang terbaik menurut dirimu, dan hiraukan apa yang tak baik.Nah pada pembahasan kali ini akan memberikan kata kata menikmati hidup sederhana. Hidup ini memang harus dinikmati meskipun cobaan datang silih berganti. Berikut adalah kata kata menikmati hidup dengan caraku sendiri.

Kata Kata Menikmati Hidup

Aku tidak suka senja. Aku lebih suka dengan siapa aku menikmati senja.Hal terbaik untuk menghormati hidup adalah menghargai dan menikmati waktu yang masih kau miliki.Hidup bukan tentang siapa yang bisa mendapatkan lebih banyak, tapi siapa yang bisa menikmatinya lebih baik.Seringkali, kesulitan harus kita rasakan terlebih dulu sebelum menikmati kemudahan.Berserah dirilah kepada Tuhan, supaya kita lebih banyak menikmati apa yang kita inginkan.Aku tak ingin menua terlalu cepat. Aku masih ingin menikmati masa mudaku tanpa masalah cinta …Orang2 yang terlalu sibuk mencari segala sesuatu yang terbaik, biasanya akan lupa belajar dan menikmati sesuatu yang terbaik.Berbahagia saat bekerja menandakan kamu menikmati apa yang kamu kerjakan dan tidak hanya melihat dari hasilnya saja.Banyak orang yang hanya mau ikut menikmati kesuksesan, tetapi enggan ikut mengambil resikonya.Bersyukurlah atas segala nikmat yg masih kita rasakan, karena besok belum tentu kita masih bisa menikmati hal yg sama seperti hari ini.Jika kau menikmati yang kau lakukan, sesungguhnya engkau telah berhasil. Teruskan. Ini hanya masalah waktu.Baca Juga: 50 Kata Kata Menjaga Kepercayaan Dalam Suatu HubunganHidup ini indah, dan keindahannya akan semakin terasa saat kita ikhlas dan bersabar menikmati berbagai ujian dan tantangan.Sebesar apapun masalahmu hari ini, jangan lupa untuk tersenyum. Jangan biarkan kerumitan hidup membuatmu lupa menikmati keindahan pagi ini.Senang mengerjakan apa yg kau sukai, itulah arti kebebasan. Menikmati hasil usaha yang kau sukai, itulah arti sebuah kebahagiaan.Hidup sederhana dengan penuh syukur, akan mengajarkan kita untuk menikmati semua yang kita didapatkan dengan penuh kebahagiaan.Menikmati kebebasan itu bukan tentang kemana kau akan pergi, tapi tentang dimana kau bisa merasa bahagia.Berusaha memang tidak selalu berhasil, tetapi menikmati prosesnya adalah bagian dari kepuasan tersendiri.Perbaikilah sikapmu. Jangan teruskan menikmati sikap buruk yang terbukti hanya mempersulit keadaanmu.Nasihat itu sulit disampaikan – karena banyak orang senang menikmati penderitaan.Hidup banyak pilihan. Mau mengejar kebahagiaan, mau menikmati kebahagiaan, atau mau menciptakan kebahagiaan? It’s up to you!Menikmati kesedihan akan membuatmu semakin tenggelam dalam kualitas pribadi yang pantas untuk bersedih.Bukankah lebih puas rasanya menikmati hasil jerih payah sendiri, walau hanya sedikit, dibanding sesuatu yang besar namun hanya pemberian orang lain?Merasa bahagia itu mudah, bukan dengan mendapatkan apa yang diinginkan, tetapi menikmati apa yang sudah dimiliki.Banyak orang tidak bisa menikmati apa yang mereka punya, hanya karena mereka terlalu sibuk melihat apa yang orang lain punya.Menikmati hidup, menikmati kesunyian. Karena memang ada saatnya kita harus berhenti berbicara dan mulai lebih banyak mendengarkan.Kadang seseorang sudah terlanjur menikmati zona nyamannya sehingga belum berani untuk beranjak pada perubahan.Jika hari ini kita melakukan apa yg tidak dilakukan orang lain, maka esok lusa kita akan menikmati hasil yang tidak dimiliki orang lain.Belajarlah untuk menikmati hidup di saat ini, jauhkan diri dari rasa khawatir akan masa depan ataupun penyesalan akan masa lalu.Hidup bukanlah tentang mengejar tujuan akhir, melainkan tentang menikmati perjalanan diri yang tiada akhir, hingga Tuhan mengakhirinya.Hidup akan lebih menyenangkan jika kita memilih untuk menikmati apa yang sudah kita miliki, daripada menyesali apa yang pernah terjadi.Penyesalan tentang hari kemarin, dan ketakutan tentang hari esok adalah dua hal yang harus kita hindari jika ingin menikmati kebahagiaan dihari ini.Keinginan manusia tidak pernah ada batasnya. Untuk itu, belajarlah untuk menikmati kehidupan dengan kebahagiaan yang sederhana.Saat aku tersenyum, bukan berarti hidupku telah sempurna. Itu hanya caraku bersyukur, menikmati hidup yang telah Tuhan berikan.Hidup itu seperti naik kereta api dipagi hari, lebih baik menikmati pemandangannya daripada menghitung waktu kapan akan sampai ditujuan.Hidup adalah proses pembelajaran. Kita selalu bisa menikmati momen indah, tetapi juga harus belajar dari momen-momen buruk.Janganlah berlama-lama menikmati penderitaan. Itu perilaku orang lemah. Be smart! Get up, move up!.Tuhan memberi kita banyak hal agar kita menikmati hidup ini, namun juga memberi banyak cobaan agar kita selalu ingat kepadaNya.Kita tidak pernah tahu apa yang akan terjadi esok, yang bisa kita lakukan adalah menikmati hidup hari ini dan berbuat sebaik-baiknya.Dari Kenangan kita belajar. Betapapun buruknya masa lalu, pada akhirnya kita tetap disini. Menikmati hari ini.Ikuti saja proses kehidupan yang sedang berjalan. Memang ada pahitnya, tapi juga ada manisnya. Ada saat kita harus bertahan dan berjuang, namun pada akhirnya kita akan menikmati semua itu sebagai pengalaman manis.Tuhan, terima kasih masih memberi kami kesempatan untuk menikmati indahnya pagi. Terima kasih atas udara yang masih bisa kami hirup. Semoga kami selalu menjadi mahluk ciptaanMu yang pandai bersyukur.