30 Kata Kata Menghargai dan Menjaga Perasaan Orang Lain

30 Kata Kata Menghargai dan Menjaga Perasaan Orang Lain
30 Kata Kata Menghargai dan Menjaga Perasaan Orang Lain
Iron Man
Iron Man
Print PDF

| Kumpulan | Kata Kata | Kutipan | Kalimat | Ucapan | Caption | Status | Quotes | Motivasi | Bijak | Mutiara | Menghargai | Menghormati | Menjaga Perasaan | Respect |Kata menghargai adalah sebuah kondisi dimana kita tidak menganggap sepele keberadaan orang lain. Menghargai juga kerap kali berhubungan langsung dengan sikap toleransi. Khususnya di Indonesia yang dikenal sangat menjaga toleransi dengan cara menghargai dan menghormati sebuah perbedaan, agar setiap golongan atau individu tidak merasa diskriminasi satu sama lain.Sebagai makhluk sosial, kita sejatinya harus menghargai orang lain, bukan hanya mengakui keberadaan saja, namun juga menghargai perbedaan pendapat yang mungkin akan terjadi, bukan malah menentang atau menolak pendapat tersebut. Coba deh kamu rasakan gimana jika pendapat kamu sama sekali tidak didengar oleh orang lain, atau kamu malah tidak diakui kebaradaan di kantor atau di sebuah lingkungan sekitar. Pasti sakit hati kan. Nah begitu juga rasanya perasaan seseorang yang sama sekali tidak kamu hargai.Tidak hanya itu saja, salah satu contoh menghargai orang lain adalah menghargai setiap pemberian seseorang. Bisa berupa pemberian cinta dan kasih sayang, atau bisa juga pemberian barang/benda dari seseorang. Kadang hal ini kita anggap sederhana dan tidak penting, namun apa salahnya mengucapkan “terima kasih” dan memuji pemberian itu, walaupun apa yang diberikan nyatanya tidak sesuai dengan apa yang kita harapkan dan inginkan. Hal ini demi menjaga perasaan sang pemberi supaya merasa puas dan bahagia. serta dapat menyenangkan hati mereka.Kemudian, Sikap saling menghagai harus dilakukan sama siapa saja, orang tua, adik kakak, keluarga, sahabat, teman, pacar dan pasangan, hingga orang yang sama sekali tidak dikenal pun harus kita hargai. Jangan sampai dengan alasan “gak kenal” kita malah dengan mudah menilai seseorang, lalu memandang rendah atau bersikap tidak peduli.Karma itu berlaku kok, kalo kamu tidak bisa menghargai orang lain, bisa jadi suatu saat, kamu juga yang tidak dihargai orang lain. Karena hidup ini ada timbal balik, jika kamu menghargai orang lain, kamu juga akan mendapatkan hal yang sama, dan jika kamu segan kepada seseorang, kamu juga akan di segani orang lain. Jadi bersikaplah respek. !!!

KATA KATA MENJAGA PERASAAN ORANG LAIN

Sesibuk apapun kamu luangkan waktu untuk membuat orang merasa dihargai.Jangan menunggu kehilangan dulu, baru belajar menghargai.Cobalah belajar untuk menghargai sekecil apapun usaha seseorang, karena kamu tidak tahu bahwa berusaha itu tidak semudah hanya berbicara.Hargai secekil apapun pengorbanan seseorang, karena ia rela mengurangi waktu berkumpul bersama teman dan keluarga hanya untuk kamu.Betapa indahnya kalau kita saling menghargai dan memotivasi satu sama lain, bukan mencaci maki atau bersikap tidak peduli.Belajarlah menghargai orang lain sebelum minta dihargai.Beberapa orang terlalu hebat menjaga image, hingga lupa caranya menjaga perasaan.Rasa hormat yang kau berikan kepada orang lain merupakan cerminan rasa hormat yang kau berikan pada dirimu sendiri.Jangan biarkan kepedulianmu pada orang lain membuatmu berubah menjadi orang lain.Ketika kita sakit hati atas perkataan orang lain, disaat yang sama Allah ajarkan kita untuk menjaga perasaan orang lain.Kesederhanaan itu indah, namun seringkali keindahan itu tidak dihargai.Tidak menghargai pandangan orang lain adalah ciri orang yang berwawasan sempit.Berhenti menghakimi orang lain, dan mulailah untuk menghargai mereka.Salah satu bentuk penghormatan yang paling tulus sebenarnya adalah mendengarkan apa yang dikatakan orang lain.Rasa hormat adalah memiliki jalan dua arah, jika ingin mendapatkannya, maka juga harus memberikannyaMenghargai adalah di saat kita bisa menghormati pendapat orang lain meskipun tidak setuju dengan pendapat mereka.Seseorang yang tidak tahu bagaimana menghargai wanita adalah pria yang tidak tahu bagaimana menghargai ibunya.Ketika kamu merasa pendapatmu tak didengar, ketahuilah bahwa kamu sedang belajar tentang cara menghargai.Baca Juga : Walau Tak Terlihat Bukan Berarti Kamu Tidak IstimewaSeseorang yang tidak bisa menghargai diri sendiri, maka tidak akan pernah bisa menghargai orang lain.Yang hilang boleh dicari, yang berlalu biarkan pergi, yang lampau tak dapat diulangi. Namun yang penting hari ini kita bisa menghargai.Salah satu penghargaan terhadap hidup kita adalah dengan menghargai hidup orang lain.Beberapa orang tidak akan belajar menghargaimu sampai mereka kehilangan dirimu.Penting menghargai perasaa orang lain, karena itu sangat berarti bagi dia, walaupun mungkin tak berarti apapun buat kamu.Hargai apa yang kamu miliki saat ini.. Ingat, kebahagiaan tak akan pernah datang kepada mereka yang tidak bisa menghargai apa yang telah dimiliki.Meminta maaf tidak selalu berarti bahwa kamu salah dan orang lain benar. Ini hanya berarti kamu menghargai sebuah hubungan mengalahkan ego yang berlebihan.Kamu perlu menghabiskan waktu merangkak sendirian dalam gelap ahar bisa benar-benar menghargai rasanya berdiri di bawah matahari.Jangan pernah sakit hati bila engkau sering diremehkan oleh orang lain. Tapi sakit hatilah bila engkau tak lagi mampu menghargai orang lain.Hargai dan hormati orang lain jika kita ingin di hormati dan di hargai orang lain, serta hormati dan hargai diri sendiri terlebih dahulu baru kita bisa menghargai dan menghormati orang lain.