Istilahtuman menjadi viral di media sosial, isinya menyajikan gambar berbentuk meme dengannarasi kocak yang bikin kita tersenyum-senyum. Tapi, apakah kamu tahu apa artidari istilah tuman yang dimaksud?
Tumansejatinya merupakan perkataan sehari-hari yang biasanya dipergunakan dalamperbincangan bahasa Jawa dan Sunda. Istilah tuman termasuk ke dalam kamus bahawaJawa dan Kamus bahasa Indonesia.
IstilahTuman memiliki kemiripan definisi baik dalam bahasa Jawa, Sunda, dan bahasaIndonesia. Jika definisinya diperas, tuman ialah kebiasaan.
Berikut adalah arti, makna, dan pengertian dari Tuman:
Menurut kamus bahasa Jawa. Tuman adalah terbiasa, atau senang mengulangi sesuatu secara berulang karena pernah merasakan enaknya melakukan hal tersebut. “Tuman: terbiasa, selalu senang akan, ingin mengulangi lagi (karena sudah pernah merasakan enaknya)
Kamus bahasa Sunda. Tuman adalah kebiasaan yang nantinyamenjadi buruk.
Menurut kamus besar bahasa Indonesia. Tuman diartikan menjadi gemar ataumenjadi biasa. “Menjadi biasa (suka, gemar, dan sebagainya) sesudahmerasai senangnya, enaknya, dan sebagainya.
Contohpenggunaan kata golput
- Salah input sekali gapapa. Salah input kok berkali-kali. Tuman.
- Kalau sekali dua kali namanya human error. Kalau dah sering kali kayak gini, namanya TUMAN ERROR.
- Pengen menang kok curang. Tuman.
- Awal bulan makan kaefci, akhir bulan indomie. Tuman.
- Niatnya ngenalin gebetan ke temen, eh malah ketikung. Tuman.
Demikian makna pengertian dan definisi dari arti Tumanberdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) Online dan sumber lainnya.Semoga bermanfaat.